Rekrutmen Bersama BUMN 2023, Pelamar Lulusan SMA Tak Ada Tes Bahasa Inggris? Ini Jawabannya!

- Minggu, 14 Mei 2023 | 08:09 WIB
Rekrutmen Bersama BUMN 2023, Pelamar Lulusan SMA Tak Ada Tes Bahasa Inggris? Ini Jawabannya! (Pixabay/lukasbieri)
Rekrutmen Bersama BUMN 2023, Pelamar Lulusan SMA Tak Ada Tes Bahasa Inggris? Ini Jawabannya! (Pixabay/lukasbieri)

SAGALANEWS - Salah satu program rekrutmen terbesar yakni Rekrutmen Bersama BUMN 2023 sudah dibuka.

Rekrutmen Bersama BUMN 2023 sudah dibuka pendaftarannya pada 11 Mei 2023 hingga 20 Mei 2023 mendatang.

Kabar baiknya, Rekrutmen Bersama BUMN 2023 tahun ini dibuka bagi lulusan SMA/ sederajat.

Baca Juga: Link Download PDF Kumpulan Soal TKD dan AKHLAK Core Values BUMN untuk Bahan Latihan Rekrutmen Bersama 2023

Namun, banyak pertanyaan yang mencuat soal jenis tes yang akan diberikan kepada lulusan SMA/ sederajat dan lulusan D3-S2 apakah berbeda atau sama saja.

Beredar kabar bahwa pelamar yang melamar lowongan bagi lulusan SMA hanya akan melewati Tes Bahasa Inggris. Benarkah?

Jika melihat jadwal yang dirilis oleh FHCI BUMN dalam situs resmi rekrutmen, tampaknya kabar tersebut memang benar.

Baca Juga: Gegara Lakukan in di Batch Sebelumnya, Kamu Auto Tak Bisa Melamar Rekrutmen Bersama BUMN 2023

Pelamar lowongan lulusan SMA tak akan ada Tes Bahasa Inggris atau tes online tahap kedua.

Soalnya, jadwal yang dirilis memang berbeda.

Bagi pelamar D3 hingga S2, pada 12-21 Juni 2023, dijadwalkan Tes TKD dan AKHLAK sedangkan bagi lulusan SMA hanya Tes TKD saja.

Baca Juga: Dua Hal yang Bikin Akun Kamu Tak Bisa Melamar di Rekrutmen Bersama BUMN 2023, Ternyata Oh Ternyata....

Sementara itu, saat pelamar lulusan D3 hingga S2 menjalankan Tes Bahasa Inggris, barulah pelamar lulusan SMA digelar Tes AKHLAK atau Core Values BUMN.

Untuk lebih jelas, berikut jadwal selengkapnya.

Halaman:

Editor: Suandy R.

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Terpopuler

X